Es Krim Sehat Dari Ekstrak Kayu Bajakah
Abstract
Pengabdian yang dilakukan ini terdiri dari tiga tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Pada tahap pertama atau tahap perencanaan, dilakukan penyusunan rencana sebelum pelaksanaan kegiatan dan mensosialisasikan kegiatan pengabdian kepada masyarakat berupa kewirausahaan ini kepada target sasaran tentang adanya produk es krim sehat dari ekstrak kayu bajakah. Lokasi pemasaran akan kami jangkau adalah kampus dan lingkungan masyarakat. Inovasi dalam pembuatan es krim ini diharapkan mampu menarik minat konsumen untuk membeli produk “es krim sehat dari ekstrak kayu bajakah” ini dan memiliki kepuasan tersendiri. Tumbuhan akar bajakah merupakan salah satu tumbuhan yang secara empiris dimanfaatkan oleh masyarakat pedalaman Kalimantan sebagai obat tradisional. Kandungan senyawa metabolit sekunder ini dapat mengobati berbagai penyakit degeneratif, seperti diabetes, kanker, tumor dan lain-lain. Inovasi yang dilakukan dalam es krim sehat dari ekstrak kayu bajakah memiliki keunggulan yang relatif dan sesuai dengan nilai serta kebiasaan masyaraka Indonesia yang menyukai es krim dengan kandungan yang menyehatkan
Copyright (c) 2022 Padma
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Padma (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) accepts manuscripts that have not been published elsewhere and are not under consideration for publication by other print or electronic media. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons BY-NC License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (eg, post it to an institutional repository, in a journal or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
License to Publish
The non-commercial use of the article will be governed by the Attribution-NonCommercial 4.0 International (CC BY-NC 4.0). The author hereby grants Padma (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) an exclusive publishing and distribution license in the manuscript include tables, illustrations or other material submitted for publication as part of the manuscript (the “Article”) in print, electronic and all other media (whether now known or later developed), in any form, in all languages, throughout the world, for the full term of copyright, and the right to license others to do the same, effective when the article is accepted for publication. This license includes the right to enforce the rights granted hereunder against third parties.